ISLAMIC EXPERIENTIAL LEARNING DALAM OUTBOUND SD MUTUAL

      Outbound merupakan salah satu metode pembelajaran modern yang memanfaatkan keunggulan alam. karena alam bisa menjadi media pembelajaran yang efektif, salah satu contohnya yaitu pemanfaatan alam seperti yang dipraktikkan oleh SD Mutual Kota Magelang. (10-13/4/2017). Para peserta yang mengikuti outbound tidak hanya dihadapkan pada tantangan inteligensia, tetapi juga fisik dan mental. dan ini akan terus terlatih menjadi sebuah[…]